Anak
-
Bayi 2 Bulan Bisa Apa? Ini Jawabannya
Memiliki bayi tentu saja salah satu hal sangat ditunggu-tunggu, namun menyiapkan pengasuhan yang tepat adalah salah satu hal yang tak kalah penting untuk dilakukan. Termasuk mengetahui bayi 2 bulan bisa apa saja merupakan hal yang harus dipersiapkan oleh ibu, pengetahuan tersebut berguna untuk mengoptimalkan pertumbuhan dan perkembangan anak. Nah kira-kira bayi 2 bulan bisa apa saja ya? Yuk cek disini selengkapnya. Kemampuan Bayi 2 Bulan Penting Ibu Tahu Kemampuan Melihat yang Lebih Jelas Pada usianya yang ke 2 biasanya si kecil dapat melihat dengan jelas, biasanya sudah bisa melihat mengenai perbedaan warna yang ada disekitarnya. Pada masa ini kemampuan sikecil berkembang dengan cukup signifikan, ibu bisa memberikan mainan digantung supaya…
-
Tanda Tumbuh Kembang si Kecil Ideal
Pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini terus berubah seiring dengan bertambahnya usia si Kecil. Ada dua aspek yang bisa Mam perhatikan dari tumbuh kembang mereka, yaitu perubahan fisik serta kemampuan struktur tubuhnya. Tumbuh kembang si Kecil paling pesat terjadi pada 3 tahun pertama kelahirannya. Pada periode tersebut, mereka butuh nutrisi dan gizi lengkap agar tumbuh kembang optimal. Sebenarnya Mam bisa mengamati tumbuh kembang si Kecil apakah sudah ideal atau belum. Apabila tanda tersebut sudah tepat maka Mam tidak perlu khawatir karena si Kecil berada dalam tahap ideal. Berikut ini adalah tanda si Kecil tumbuh dan berkembang dengan ideal: Tinggi dan Berat Badan Perkembangan fisik si Kecil berupa tinggi badan dan…
-
Cara Mengetahui Berat Badan Anak Ideal
Anak gemuk dan chubby menjadi faktor bahwa mereka tumbuh sehat. Meski begitu, kita harus tahu seberapa tingkat gemuk si kecil yang bisa kita sebut ideal. Maka dari itu, penting bagi setiap ibu atau orang tua mengetahui berat badan anak ideal. Selain berat badan, orang tua juga harus mengetahui berapa tinggi badan yang ideal si kecil. Karena, berat badan dan tinggi badan harus selaras idealnya. Untuk menilai ideal atau tidaknya tubuh si kecil, ternyata ada rumusnya. Caranya adalah dengan melakukan penilaian melalui Indeks Massa Tubuh (IMT). IMT sendiri merupakan sebuah rasio standar berat badan terhadap tinggi badan si kecil. Selanjutnya, IMT juga dinilai menurut umur si kecil. Dengan begitu, kita bisa…
-
Tayangan TV Yang Mengandung Nilai Edukasi Anak
Salah satu benda elektronik yang menjadi favorit bagi semua orang mulai anak – anak hingga dewasa adalah Televisi. Tayangan TV ada yang mengandung nilai edukasi anak ada juga yang tidak. Siapa yang tak kenal dengan benda persegi yang kini makin canggih dengan berbagai macam pembaharuannya itu. Televisi yang setiap jamnya memiliki tayangan beragam mulai dari tayangan yang dapat mengocok perut hinga tertawa, menangis, atau tayangan yang membuat kita serius.Anak – anak juga adalah salah satu bagian dari penonton TV terbanyak, karena anak lebih sering menghabiskan waktu di rumah dibanding orang dewasa yang sebagai besar waktunya digunakan untuk bekerja atau beraktifitas di luar rumah. Mengingat tidak semua tayangan TV cocok untuk…
-
4 Tips Memilih Mainan Edukasi Bagi Anak
Memilih mainan edukatif bagi perkembangan anak merupakan cara yang jitu. Dari sekian banyak permainan, tidak banyak permainan yang tepat bagi anak anda. Dengan 4 tips ini, pemilihan permainan anak anda akan menjadi lebih mudah. Mainan edukasi merupakan salah satu cara yang sangat efektif dan efisien dalam melatih kemampuan anak. Permainan ini sangatlah banyak macamnya, tetapi tidak banyak permainan yang tepat diberikan pada anak. Untuk itu, perlulah anda memperhatikan 4 hal ini saat hendak menentukan permainan bagi si kecil. Pastikan permainan sesuai dengan kemampuan. Saat anda memainkan permainan yang edukatif bagi anak anda, kadangkala anda terlalu bersemangat dan lupa akan kemampuan anak. Sehingga permainan yang dilakukan pun terlalu berat bagi anak.…