bisnis
-
4 Peluang Usaha Rumahan Untuk Ibu Rumah Tangga yang Mudah Dijalankan
Sedang mencari ide usaha rumahan untuk ibu rumah tangga yang mudah untuk dijalankan? Setidaknya ada empat ide usaha rumahan yang mudah untuk dijalankan oleh ibu rumah tangga ini. Penasaran apa sajakah itu? Berikut diantaranya. Dropshipper Bisnis Dropshipper di era milenial ini sedang banyak diminati sebab merupakan bisnis yang bisa dijalankan tanpa modal. Anda hanya perlu mencari supplier yang terpercaya saja, lalu menjualkan produknya dengan nama toko Anda sendiri. Urusan stock produk, pengemasan, sampai pengiriman semua akan berada dibawah kendali supplier. Produksi Makanan Ringan Anda hobi memasak? Atau tertarik dengan dunia kuliner? Maka membuka usaha produksi makanan ringan atau snack kekinian bisa menjadi ide bisnis yang bisa di coba. Untuk menemukan…
-
Makuku Diapers Comfort: Popok Dengan 3 Bahan Baku Premium
Salah satu cara agar si kecil tidak rewel ketika beraktivitas adalah dengan memakaikan popok terbaik seperti dari makuku diapers comfort. Karena dengan demikian, si kecil bisa lebih leluasa ketika menjalani harinya tanpa merasakan lembab dan rasa sakit pada area pinggangnya. Yang menarik dari popok Makuku ini adalah bisa menjaga permukaan kulit si kecil tetap kering, bahkan sampai 8 jam lamanya. Adapun alasan mengapa popok ini menjadi berkualitas baik adalah karena menggunakan tiga bahan baku premium yang diantaranya adalah sebagai berikut: Super Absorbent Polymer (SAP) Bahan baku premium pertama dari pembuatan popok yang satu ini adalah Super Absorbent Polymer (SAP). Yang mana SAP ini merupakan material generasi baru dari popok yang…
-
Anting Berlian Modela: Kekinian dan Youthful
Salah satu perhiasan yang tidak boleh ketinggalan untuk dipakai adalah anting. Jika Kamu ingin model anting yang berkelas sekaligus mewah, maka anting berlian adalah solusi terbaiknya. Apalagi saat ini tampilan anting dengan taburan berlian tidak terlalu berlebihan, bahkan beberapa perhiasan memang khusus untuk para perempuan muda. Mengenakan anting berlian adalah tentang selera. Tapi, siapa yang mau menolak anting bertabur berlian sebagaimana produk andalan dari The Palace Jeweler. Semua perhiasan yang diproduksi oleh toko berlian ternama ini tidak ada yang mengecewakan. Anting Berlian Modela dari The Palace Jeweler Anting adalah perhiasan yang menyempurnakan penampilan seorang perempuan. Membuat telinga terlihat lebih cantik, serta menambah kesan yang manis. Itulah tujuan dari anting Modela…
-
4 Jenis Anting Emas Berkualitas yang Dapat Menunjang Penampilan Anda
Dari zaman dahulu kala anting menjadi salah satu perhiasan yang sangat disukai oleh para wanita. Letaknya yang terpasang di dekat wajah, anting dinilai dapat menunjang penampilan setiap orang yang memakainya. Maka dari itu hingga sekarang banyak sekali jenis atau macam anting emas berkualitas yang dapat Anda pilih sesuai dengan keinginan. Bahkan saat ini tak jarang para wanita selalu ganti model anting emas sesuai dengan keinginan atau bahkan sesuai dengan situasi acara yang sedang dihadiri. Karena terbuat dari material yang dinilai mahal, tak heran banyak wanita senang untuk membeli anting dengan model terbaru. Selain terlihat cantik, menggunakan anting emas juga dapat membuat Anda tampil lebih elegan. Namun jika Anda belum mengetahui…
-
Inilah Ragam Keuntungan Menggunakan Social Media Agency
Umumnya, agensi media sosial adalah perwakilan dari perusahaan eksternal yang membantu klien mereka dalam kegiatan merancang, membuat, dan mengelola aktivitas pemasaran atau branding melalui media sosial seperti Instagram, Facebook, Twitter atau media sosial yang lainnya. Dalam lingkungan online saat ini dengan miliaran pengguna di jejaring sosial, bisnis dan perusahaan dari kecil hingga besar tetap saja memiliki kebutuhan pemasaran yang harus dikemas dengan baik. Oleh karena itu, sebagai pendiri bisnis, Anda perlu mengikuti perkembangan media sosial. Pada dasarnya, perusahaan atau produk yang paling dikenal orang awam adalah yang paling sukses sehingga anda harus bisa berada di titik tersebut. Salah satunya dengan menggunakan jasa social media agency yang tepat untuk mempromosikan produk…