Berikut Rekomendasi Cincin Kawin Klasik Hingga Modern
Pernikahan sangat identik dengan sebuah cincin sebagai simbol ikatan pernikahan antara pria dan wanita. Oleh sebab itu, cincin nikah atau cincin kawin sangat penting dipersiapkan ketika Anda akan melangsungkan acara pernikahan. Anda dapat memilih beberapa rekomendasi cincin kawin yang dapat dijadikan sebuah referensi sebelum memilih model dan jenis cincin kawin Anda.
Banyak sekali jenis hingga model cincin kawin mulai dari klasik hingga modern. Anda dapat memilih cincin kawin kesukaan Anda sesuai dengan selera dan juga keinginan. Mulai dari cincin klasik polos, hingga model cincin kawin solitaire juga dapat Anda pilih sesuai dengan selera Anda.
Apakah Anda sering bingung ketika harus memilih cincin kawin terbaik? Anda tidak perlu bingung lagi, berikut ini dijelaskan beberapa hal mengenai cincin kawin untuk Anda.
Rekomendasi Bahan Cincin Kawin Terbaik
Jika Anda sedang bingung dengan beberapa bahan yang digunakan untuk membuat cincin, maka Anda tidak perlu khawatir. Terdapat beberapa bahan cincin kawin yang dapat Anda pilih seperti yang akan dijelaskan ini.
Cincin Kawin Emas
Cincin kawin emas menjadi salah satu bahan cincin kawin yang sangat umum dipilih oleh pasangan. Selain menjadi logam yang sangat berharga, cincin kawin emas juga memiliki kemenarikan tersendiri.
Anda dapat menemukan banyak model cincin kawin emas mulai cincin klasik hingga modern. Bahkan cincin kawin dengan bahan emas sangat awet sehingga menjadi rekomendasi cincin kawin terbaik sepanjang masa.
Cincin Kawin Silver
Jika Anda tidak bisa menggunakan cincin kawin bahan emas, Anda juga dapat memilih cincin kawin bahan silver. Cincin kawin bahan silver ini sangat terkenal menjadi cincin kawin yang sangat terjangkau.
Namun Anda tidak perlu khawatir, walaupun terjangkau, cincin dengan bahan silver ini juga memiliki ketahanan yang baik. Bahkan biasanya ketika Anda membeli cincin bahan silver ini, Anda dapat request model cincin yang diinginkan.
Cincin Kawin Palladium
Cincin kawin palladium juga menjadi cincin yang sangat terjangkau. Walaupun harga cincin palladium lebih terjangkau, namun kualitas dari cincin bahan palladium ini sangat baik.
Cincin kawin bahan palladium ini sangat direkomendasikan bagi Anda yang tidak bisa menggunakan cincin emas seperti contohnya pria muslim atau dia yang alergi dengan bahan cincin lainnya.
Rekomendasi Model Cincin Kawin Couple
Jika Anda membicarakan tentang cincin, maka Anda tidak akan kehabisan stok model cincin kawin yang sangat beragam. Bahkan selalu banyak model cincin terbaru yang sangat unik dan menarik. Berikut ini beberapa rekomendasi model cincin kawin couple dan menarik.
Cincin Mata Satu
Cincin mata satu menjadi rekomendasi cincin couple yang sangat sederhana dan juga klasik. Cincin ini umumnya digunakan oleh para pasangan karena modelnya yang sangat sederhana dan juga simple untuk digunakan.
Cincin Solitaire dan Polos
Rekomendasi cincin couple selanjutnya yaitu cincin solitaire dan juga cincin polos. Cincin solitaire dapat digunakan oleh wanita karena modelnya yang sangat modern dan dapat mempercantik penampilan. Sedangkan cincin polos untuk pria dipilih untuk tetap memberikan kesan simple.
Cincin Couple Polos
Selain beberapa cincin terbaik, Anda juga dapat memilih cincin couple polos sebagai cincin kawin. Cincin kawin polos juga memiliki kemenarikan tersendiri dan sangat cocok untuk digunakan oleh pasangan yang suka dengan hal simple.
Nah itulah penjelasan mengenai rekomendasi cincin kawin terbaik yang dapat Anda pilih. Namun jika Anda ragu, Anda dapat menemukan dan memilih cincin kawin terbaik Anda di The Palace Jeweler untuk menjamin kualitas cincin tersebut.